Fungsi Pulley Depan Pada Motor Matic

Fungsi Pulley Depan Pada Motor Matic

Fungsi Pulley Depan Pada Motor Matic – Untuk hal ini masih membahas seputaran otomotif dan materi atau pembahasan yang kita kaji pada ulasan kali ini yakni mengenai salah satu komponen otomotif tersebut yaitu komponen yang terdapat pada sepeda motor yakni pulley depan pada motor matic. Untuk hal ini dimana dari sisi komponen dan seluruh fungsinya.
Nah untuk pembahasan kali ini tentunya kalian semua yang memiliki kendaraan roda dua atau motor matic, ada baiknya kalian menyimak ulasan berikut ini, agar kalian dapat mengerti dan memiliki wawasan yang luas akan fungsi atau peranan, pulley depan pada motor matic tersebut yang merupakan komponen motor matic. Untuk ulasan selengkapnya, yuk langsung saja kita simak ulasan berikut ini.
Adapun yang disebut dengan pulley pada sepeda motor matic ialah salah satu komponen yang penting pada sepeda motor sebagaimana pada matic yang berfungsi sebagai pemindah kecepatan sesuai rpm mesin secara otomatis dan tidak memakai gigi transmisi namun menggunakan sabuk V-belt sebagai penerus atau penghubung putaran antara kedua pulley.
Pulley itu sendiri terbagi atas menjadi dua bagian yakni pulley primary “pulley depan” dan juga pulley secondary “pulley belakang” yang masing-masing memiliki fungsi dan peranan yang berbeda-beda satu dengan yang lainnya. Namun yang akan kita ulasan pada kesempatan kali ini ialah pulley depan “primary pulley”, berikut ulasan selengkapnya.

Fungsi Pulley Depan Motor Matic

Adapun fungsi dari pulley depan pada motor matic tersebut yang diantaranya yaitu:
  • Sebagai komponen yang berfungsi untuk menyalurkan putaran dari mesin ke bagian V-belt.
  • Sebagai komponen yang berfungsi untuk mengatur berat kecilnya diameter pulley yang berhubungan dengan perbandingan reduksi putaran mesin.
  • Sebagai komponen yang berfungsi untuk mengatur akselerasi pada sepeda motor.

Bagian Pulley Pada Motor Matic

Selain itu ada pulley pada motor matic ini terdiri atas beberapa bagian yaitu:
Bagian Pulley Pada Motor Matic

Pulley Bag

Yakni bagian dari pulley yang berfungsi sebagai tempat roller itu sendiri, cara perawatannya cukup hanya membersihkan saja dari debu dan kotoran.

Pulley Bagian Luar

Yakni bagian dari pulley sekaligus menjadi kipas pendingin dalam ruang CVT, cara perawatannya cukup dengan dibersihkan menggunakan cairan pembersih agar terhindar dari noda.

Starter Clucth

Yakni bagian dari pulley yang berfungsi untuk starter atau awal penggerak untuk menghidupkan mesin, cara perawatannya juga cukup dibersihkan saja dan mengecek pelor-pelor yang ada di dalamnya beserta pegas atau pernya.

Roller

Yakni bagian dari pulley yang memiliki fungsi sebagai penekan “pendorong” yakni dengan memanfaatkan putaran pulley sehingga roller akan terlempar dan menekan pulley. Cara perawatannya juga tinggal dibersihkan dari debu.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel